assalamualaikum wr.wb apa kabar semua sahabat blogger
semoga baik-baik saja kabarnya AMIN...
Langsung aja menuju topik kali ini saya akan membahas tentang PEMAHAMAN LINGKUNGAN
Kita hidup dalam suatu lingkungan keluarga,lingkungan teman, lingkungan masyarakat. segala sesuatu
yang terjadi di lingkungan scara langsung atau tidak langsung akan mempengaruhi kehidupan kita.
Apakah lingkungan itu positif, maka akan membawa pengaruh positif pula bagi diri kita, Misalnya, lingkungan agamis,yaitu lingkungan masyarakatnya selalu mendahulukan ibadah, Tempat ibadah tersedia,selalu sholat bersama-sama, jauh dari kehidupan maksiat, hidup rukun dan damai, sebaliknya
bila lingkungan kita negatif, maka maka hal itu akan membawa pengaruh negatif pula, misalnya teman-teman yang suka mabuk-mabukan penyalahgunaan
narkoba, senang tawuran dan lain-lain.
Karena itu kita harus pandai menyaring yang kita terima dari lingkungan, agar kita
tidak terjerumus ke dalam lingkungan negatif.
itulah yang dapat saya sampaikan kurang lebihnya saya mohon ma'af
ASSALAMUALAIKUM WR.WB
Judul: pemahaman lingkungan
Ditulis Oleh Unknown
Jika mengutip harap berikan link yang menuju ke artikel pemahaman lingkungan ini. Sesama blogger mari saling menghargai. Terima kasih atas perhatiannya
0 komentar:
Posting Komentar